Kedatangan BangsaEropa di Indonesia Serta Kebijakan yang Diberikan
Awal
kedatangan bangsa Eropa ke Nusantara ( Indonesia ) pada abad 16. Mereka datang ke Indonesia dalam misi mencari
sumber rempah-rempah yang menjadi salah satu komoditi dagang paling dicari di
Eropa (Paramita rahayu.2008.228.) kenyataan ini lah yang mendorong banyaknya
bangsa Eropa yang mulai datang untuk mencari sumber-rempah-rempah. Kedatangan
bangsa Portugis pada awal abad ke 16
telah memulai ekspansi bangsa Eropa ke Indonesia, kemudian dilanjutkan oleh
bangsa Spanyol, Bangsa Belanda Melalui VOC, kemudian Inggris. Bangsa Eropa
dalam petualangannya ke Indonesia telah memberikan pengaruh-pengaruh dalam
bidang ekonomi dan melakukan kebijakan-kebijakan ekonomi baik untuk mengambil
hati masyarakat Indonesia maupun untuk menguasai hasil rempah-rempah di Indonesia.
Kebijakan ekonomi itu
sendiri adalah mengacu pada tindakan sebuah kebijakan pemerintah dalam
mengambil kebijakan atau keputusan di bidang ekonomi, kebijakan ini dapat pula
mencakup didalamnya sistem untuk menetapkan sistem perpajakan suku
bunga dan anggaran pemerintah serta pasar tenaga
kerja kepemilikan nasional, dan otonomi daerah dari intervensi pemerintah
ke dalam perekonomian. Kebijakan ekonomi yang diterapkan olah bangsa eropa di Indonesia
ada bermacam-macam yakni